• Minnair 2Z3B6749 (2) carousel.JPG
  • minnair 2Z3B6753 carousel.JPG
  • minnair chair 2Z3B6755 carousel.JPG
  • minnair 2Z3B6754 carousel.JPG

Minnaar Chair Oleh Quach Minh Quan

Minnaar Chair

Quach Minh Quan

Universitas Ton Duc Thang (Ton Duc Thang University)

JUARA KEDUA (KELOMPOK MENENGAH)

“Gerakan puitis dari gelombang” merupakan cara mahasiswa perancangan interior Quach Minh Quan menggambarkan hasil karyanya yang sedikit melengkung dengan garis yang mengalir membentuk kaki depan kursi Minnaar, melalui bagian lengan dan dari sandaran tangan ke bagian belakang kursi. Kursi terlihat dinamis dan bundar dengan titik transisi yang lembut. “American red oak memiliki beberapa mutu terbaik untuk proses produksi. Sangat mudah untuk dipotong dan diproses dengan mesin. Menurut saya, ini kayu yang bagus dan saya juga menyukai warnanya!” katanya.